Loading...
Showing posts with label SEO. Show all posts
Showing posts with label SEO. Show all posts

Fungsi dan Penjelasan Feedburner atau RSSFeed Pada Blog

9/25/2016 Add Comment

Feedburner atau RSSFeed, sudah tidak asing lagi terdengar oleh para blogger tentunya, ternyata feedburner ini memiliki segudang manfaat.

Pada artikel ini saya akan membahas beberapa poin dibawah ini mengenai Feedburner. 
  • Fungsi dari RSSFeead
  • Mengaktifkan FeedBurner
  • Mengetahui id FeedBurner
  • Keuntungan Menggunakan RssFeed lainnya

Banyak yang belum mengetahui tentang RSSFeed ini, padahal ia memiliki peranan yang penting bagi blog, kita akan membahasnya satu persatu pada artikel ini.

Fungsi Dari RSSFeed

RSS singakatan dari Really simple syndication, yang dapat di artikan suatu sindikasi yang sederhana atau mempersatukan sesuatu menjadi lebih mudah. 

Teknologi ini dapat memberikan umpan balik kepada para pembaca situs, dan juga dapat memberikan informasi kepada penulis situs tentang aktifitas para pembaca terhadap apa yag di tuliskannya.

Sangat di Sayangkan jika kamu tidak menggunakan fasilitas gratis dari google ini. padahal kita tidak perlu memodifikasi sedemikian rupa untuk memulainya.


Mengaktifkan FeedBurner

Tidak ada cara khusus untuk mengaktifkannya, ketika kamu sudah memiliki blog di blogger.com maka secara otomatis kamu telah memiliki layanan gratis ini, untuk memastikannya kamu dapat langsung mengunjungi http://feedburner.google.com, dan masuk menggunakan akun gmail kamu.

Cara memasang fitur ini juga sudah tersedia di daftar Gadget yang ada pada blogger. Kamu tinggal menambahkan pada widget untuk menggunakan layanan ini, lihat gambar di bawah ini.




Mengetahui id FeedBurner

Kita perlu mengetahui ID FeedBurner untuk kebutuhan modifikasi FeedBurner itu sendiri, misalkan kita ingin membuat form berlangganan yang kita custom sendiri untuk pengunjung blog kita.

Saya telah membahasnya pada artikel sebelumya, cara memodifikasi Widget Subscribe. jika anda belum membacanya  silahkan di baca terlebih dahulu.


Untuk mengetahui ID FeedBurner kamu, kamu hanya harus Login ke situs http://feedburner.google.com . Pilih situs yang akan di eksekusi, lalu pilih edit feed details seperti pada gambar di bawah ini.


Gamabr arah panah yang ada di bawah, persis yang ada didalam kotak merupakan ID blog kamu, kamu bisa memodifikasi nya jika perlu, secara default alamat Feed ini adalah kombinasi angka dan nomor yang unik.


Keuntungan Menggunakan RSSFeed lainnya

Bayangkan blog kamu memiliki banyak pelanggan, saat kamu membuat post baru di blog kesayangan kamu, secara otomatis seluruh pelanggan mendapatkan pemberitahuan melalui Emilnya.

Itu sudah tentu menguntungkan, namun masih ada hal lain yang lebih penting lagi sob... diantaranya adalah sebagia berikut :


1. Headline Animator - Headline animator berfungsi untuk memasang animasi di atas blog kita yang menyajikan isi posting blog dalam ringkasan, hal ini dapat setting sesuai keinginan kita, paling tidak mampu menyajikan 10 sampai 15 posting dalam ringkasan.

2. Analyze - Analyze pada Feedburner berfungsi untuk menganalisa statistik dan perkembangan feed blog kita.

3. Buzzbost - Bozzbost berfungsi untuk mempromosikan blog kita kepada pelanggan, fitur ini secara otomatis akan berlaku.

4. Email Subcription - berfungsi untuk memasang subcription yang ada pada blog jika menghendaki agar pengunjung blog bisa berlangganan dengan posting yang ada, hal ini bisa menjadi feed back bagi blog kita

5. Pingshoat - pingshoat berfungsi sebagai umpan balik blog atau wujud pemberitahuan ketika kita sedang memposting

6. Feed count - merupakan layanan yang terdapat pada feed untuk memamerkan sirkulasi blog dengan para pengunjung

7. Sosiallisasi - yaitu layanan feed bagi blog agar dapat berinteraksi dengan layanan situs sosial seperti facebook atau twitter.

8. Chiklet Chooser - Merupakan fasilitas feed yang dapat dipasang pada web/blog sehingga kita dapat menunjukkan kepada pengunjung terhadap feed milik kita, sehingga memudahkan pengunjung untuk berkomunikasi dengan kita.

9. Subcribers - Pada bagian ini kita bisa menganalisis jumlah pelanggan blog kita, dari mana sumbernya, apa browser yang digunakan, platform reader dan aggregator yang digunakan, dan platform email yang digunakan untuk mendaftar. Email detailnya tidak diinformasikan oleh feedburner.

10. Item Use - Pada bagian ini kita bisa menganalisis aktifitas yang dilakukan pelanggan feed blog kita berapa jumlah artikel dan artikel yang mana yang dilihat, diklik dan didownload.

11. Map Overlay - Pada bagian ini kita bisa melihat data pelanggan blog kita berdasarkan lokasi.

12. Uncommon Uses - Pada bagian ini kita bisa menganalisis aktifitas lain dari pelanggan selain melihat, klik, dan download yang tidak umum.

13. dlluntuk lebih jelasnya kamu bisa langsung masuk ke situs feedburner untuk mengetahui fasilitas lainnya. Masih banyak lagi fasilitas yang dimiliki dalam feedburner.

Bagaimana sob...? apakah kamu tertarik menggunakan layanan ini. Tentu  tertarik kan... tunggu apa lagi, segera di olah bro, kumpulkan langganan sebanyak-banyaknya.

Membuat Widget Sederhana Untuk Email Subcribe Keren di Blogger

9/25/2016 1 Comment


Apa kabar sahabat Blogger, semoga hari mu menyenangkan dan selalu bisa berkarya di jagat online ini. kali ini saya akan membahas bagai mana cara membuat Widget untuk Subscribe atau langganan bagi para pengunjung blog kamu.

Widget ini tergolong Widget Sederhana dan dapat di terapkan tanpa membongkar template HTML kesayangan kamu. kita tinggal menambahkan saja pada Widget HTML yang baru.

Kode dari widget ini telah di lengkapi dengan CSS Style, artinya tidak ada hubungannya dengan CSS Style pada tempalte bawaan. jika kamu ingin memodifikasi CSS yang ada maka dapat di lakukan dengan mudah sob...


Banyak blogger yang tidak memanfaatkan tool ini, dengan alasan "tidak ada pembaca yang mau entry emailnya" dan ada juga yang berdalih "mendingan share artikel di media sosial aja..." ya sudah lah sob... mungkin itu pandangan mereka, tapi tidak bagi sebagian orang yang lain.

Dari pada banyak ngoceh, yang ada nanti kita yang pusing sob, mendingan kita langsung mulai membahasnya.

Cara memasang Widget Sederhana ini adalah sebagi berikut :



  1. Masuk ke blogger, dan pilih Tata Letak
  2. Tambahkan Widget baru pada posisi yang akan kamu inginkan (bisanya di samping content post)
  3. Copy Kode dibawah ini, selanjutnya ganti tulisan merah di dalam kode di bawah ini


Baris dengan text berwarna merah dalam code di bawah adalah username atau id feedburner milik blog kita. jadi kamu harus menggantinya, terdapat 2 baris yang berwarna merah dari kode tersebut.


ganti-id-anda Menjadi -> id Feedburner kamu


jika kamu tidak menemukan id Feedburner kamu, silakan baca artikel berikutnya.


Baca : Mengetahui ID Feedburner pada Blogger


 <link href='http://fonts.googleapis.com/css?family=Open+Sans:300italic,400italic,600italic,400,300,600,700' rel='stylesheet' type='text/css'/>  
 <div id='byard-emailsubsocial'>  
        <div class='heading'>  
         Dapatkan Pembaruan  
        </div>  
          <p>Masukkan nama dan email, lalu Klik Subcribe, Selanjutnya cek Email untuk konfirmasi berlangganan situs ini.</p>  
        <div class='emailsub'>  
        <form action='http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify' method='post'target="popupwindow" onsubmit="window.open('http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify?uri=ganti-id-anda', 'popupwindow', 'scrollbars=yes,width=550,height=520');return true">  
         <input type='text' name='name' placeholder='Name Anda' />  
         <input type='text' name='email' placeholder='Email Aktif' />  
         <input type="hidden" value="ganti-id-anda" name="uri"/>  
         <input type="hidden" name="loc" value="en_US"/>  
             <input value="Subscribe..!" class="button" type="submit" />  
        </form>  
        </div>  
 <p id='credits'>Powered By : <a href='http://www.rpmadani.com'>rpmadani.com</a></p>  
        </div>  
  <style type='text/css'>  
    #byard-emailsubsocial {  
    width: 290px;  
    height: 300px;  
    border: 1px solid #ddd;  
     border-radius: 5px 5px 0px 0px;  
    }  
    #byard-emailsubsocial .heading {  
 padding: 5px 2px;  
 line-height: 35px;  
 font-size: 26px;  
 font-weight: 600;  
 font-family: open sans;  
 color: rgb(170, 170, 170);  
 text-align: center;  
 text-shadow: 0px 1px rgba(255, 255, 255, 0.75);  
 background: none repeat scroll 0% 0% rgb(247, 247, 247);  
    }  
   #byard-emailsubsocial p {  
   font-family: open sans;  
   font-size: 13px;  
   color: rgb(170, 170, 170);  
   line-height: 25px;  
   padding: 10px 20px 0 20px;  
   margin: 0;  
   }  
   #byard-emailsubsocial .emailsub {  
   padding: 0px 20px 10px 20px;  
   }  
   #byard-emailsubsocial .emailsub input {  
   color: rgb(170, 170, 170);  
   padding: 10px;  
   margin-top: 10px;  
   font-size: 15px;  
   font-family: open sans;  
   width: 92%;  
   border: 1px solid #ccc;  
   border-bottom: 2px solid #ccc;  
   border-radius: 5px;  
   transition:border 0.15s linear 0s, box-shadow 0.15s linear 0s, color 0.15s linear 0s;  
   }  
   #byard-emailsubsocial .emailsub input:focus {  
   border-color:#F4836A;  
   outline: none;  
   box-shadow: 0 0 2px 1px #F4836A;  
   }  
   #byard-emailsubsocial .emailsub .button {  
   background: #F4836A;  
   color: white!important;  
   border:none;  
   outline: none;  
   border-bottom: 3px solid #B3614E;  
   transition:background .4s linear;  
   width: 90%;  
   margin-right: 5%;  
   margin-left: 5%;  
   font-weight: 600;  
   cursor:pointer;  
   }  
   #byard-emailsubsocial .emailsub .button:hover{  
   background: #DD7761;  
   }  
 #credits {  
 margin: 0 auto!important;  
 margin-top: -10px!important;  
 width: 160px;  
 }  
 </style>  


Kenapa penting memasang Widget ini ? ya menurut saya widget ini sangat penting untuk dipasang, karena akan mempermudah bagi pelanggan blog kita mendapatkan pembaruan dari blog kita.


Bayangkan saja jika pelanggan blog yang kamu miliki haingga ratusan atau bahkan ribuan, tanpa membagikan kepada mereka, secara otomatis mereka akan mendapatkan pemberitahuan.

Yakin dan percayalah, jika content blog kamu menarik dan di ulas dengan penulisan yang ramah lingkungan, pasti banyak penggemar yang ingin berlangganan di sana.

Dan hampir setiap blog terkenal juga memasang yang widget ini,  termasuk situs ini. Saya persilahkan buat kamu mengisi email dan nama di kotak yang ada di samping untuk mendapatkan pembaruan dari blog saya..... ini namanya promo gan....

Terakir untuk uji coba Widget ini, silahkan minta teman kamu mencobanya, jika ada kendala bisa tuliskan kendala kamu di kolom komentar, Terimakasih.



Pengertian, Fungsi, Dan Cara Melakuan Ping Blog

9/19/2016 Add Comment




sandifb.com Mungikn kamu sedang mencari apa yang dimaksud dengan Ping Blog, apakah fungsi dari ping blog ? lalu bagai mana cara melakukan ping blog ? baiklah kami akan membahasnya pada artikel dibawah ini. Semoga semangat blogger terus menyertai dan jangan lupa untuk bersedekah jika blog kamu udah banyak menghasuilkan uang, berikut ini seputar ping blog.

Ping adalah sebuah sesuatu yang dilakukan para pemilik website untuk memberitahukan kepada search engine bahwa ada sesuatu yang baru pada situsnya .

So...Fungsi ping adalah untuk memberitahukan kepada search engine bahwa ada sesuatu yang baru pada blog, maka dengan melakukan ping blog, sesuatu yang baru itu akan lebih cepat terindex oleh search engine (termasuk artikel terbaru).

Terus, gimana cara melakukannya ?
Caranya ada banyak, salah satunya dengan cara mengetikkan kode dibawah ini pada address bar, lalu tekan enter.

http://blogsearch.google.com/ping?url=http://www.rpmadani.com/sitemap.xml

Tentunya ganti URL blog saya dengan blog anda. Atau cara diatas bisa anda kunjungi pada Google Blog Search Ping ServiceAda lagi caranya dengan melakukan ping ke beberapa situs di bawah ini.

  • Pingoat
  • Google Ping
  • Ping O Matic



Cukup banyak cara untuk melakukan ping blog, beberapa situs diatas sudah saya cek kebenarannya dan aman untuk dipakai.

Ingat teman,  jangan terlalu sering melakukan ping situs, karena itu dapat di anggap spam. Tahukah kamu apa yang terjadi pada blog kita jika melakukan spam? bisa di kenai penalty bukan, gunakanlah seperlunya saja. Semoga bermanfaat.

Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google

8/02/2016 1 Comment
Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google

Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google - Banyak para master yang menggunakan teknik ini agar postingan atau content pada blog/situs dapat dengan cepat terindex oleh Google. Cara ini juga merupakan teknik SEO pada blog anda agar bisa mendapatkan jumlah pengunjung yang banyak. Teknik ini sangat cepat di proses oleh Google, jika tidak melakuakan cara ini mungkin google akan sangat lama memproses artikel kamu karena perlu prayapan oleh sistem google terlebih dahulu



Manfaat Index

Jika artikel sudah terindex di Google maka situs kamu akan mudah ditemukan oleh search engine google dan bisa nangkring di page one (halaman pertama) pencarian google. Jika cara ini sudah di lakukan namun artikel kamu belum masuk page one, itu artinya artikel kamu belum di anggap layak oleh Google untuk nangkring disana, biasanya situs yang ada dihalaman pertama pencarian itu adalah situs yang memiliki banyak backlink yang berkualitas, dan telah di daftarkan di webmaster. Lakukanlah cara tersebut untuk merayu Google dikemudian hari.


Cara Menggunakan

Cara ini mungkin akan sangat berguna untuk kamu, ikutiklah tahapan-tahapan dibawah ini
  1. Login ke Akun Google terlebih dahulu
  2. Klik link : Gooogle Submit URL
  3. Paste "URL" kamu ke kotak url, dan masukkan kode Captcha yang ada
  4. Klik "Kirim Permintaan"  atau "Submit"



Beriktu screenshot di Google Submit URL :



Tunggu sekitar 2-5 menit, coba sobat lakukan pencarian digoogle dengan kata kunci artikel sobat.

Tertarik menggunakan Cara ini, silahkan langsung dipraktekkan. Semoga bermanfaat. 


Cara Membuat Konten Artikel Original dan Unik

7/06/2016 Add Comment



rpmadani.com Sangat penting bagi seorang penulis artikel yang memiliki tujuan untuk  mendapatkan perhatian oleh Google AdSense yaitu dengan membuat artikel dan konten yang original atau asli. Yap, ada dua yang harus kita perhatikan yaitu Artikel dan Kontent, mari secara singkat kita bahas satu persatu.

Apa  bedanya artikel dan kontent ?

secara umum pemahaman seorang penulis pemula memahami bahwa artikel yaitu tulisan dalam bentuk text, dan kontent adalah gambar yang menjadi ikon pada artikel. Silahkan jika anda sependapat dengan yang demikian, tidak salah juga. Nanum bagi saya artikel dalam bentuk text juga merupakan kontent, menurut pendapat saya arti dari “kontent” tidak hanya tulisan dalam bentuk text saja, melainkan seluruh isi yang ada dalam  postingan yang meliputi tata cara penulisan, jenis font, ukuran font, dan yang paling penting adalah gambar dari pada isi artikel tersebut. Berikut ini saran yang bisa diterapkan dalam membuat artikel original.

 Tata Cara Penulisan Dalam Kontent Original

Penulisan artikel original dilihat dari segi penulisan yang harus diperhatikan adalah kerapian dari tulisan tersebut, tuntutan menggunakan font yang sesuai dan selaras serta penggunaan ukuran font yang pas menjadi nilai tambah pada artikel anda, jika menurut anda sudah sesuai dan enak dipandang mata coba sekali-kali anda bertanya dengan orang lain yang faham dengan keindahan tulisan dari segi tatacara penulisan, barangkali ada masukan dan saran yang baik untuk tulisan anda. Langkah diatas hanya anda lakukan pada awal mula menulis saja, jika sudah merasa baik dan sempurna tentu anda tidak perlu surve dan merancang ulang, anda tinggal menerapkan konsep yang anda anggap mantap.

Gambar dalam Kontent Original

Memuat gambar pada post sangat disarankan kareana akan membuat tulisan anda semakin menarik, tidak hanya itu,Sebagian besar template akan menampilkan gambar pada post pada widget seperti popular post. Jika anda ingin segera mendaftarkan Situs anda ke Google Adsense atau anda baru saja akan menulis sebuah artikel pada blog anda, perhatikan juga soal gambar yang akan menempel pada post anda. Ada dua hal yang perlu diperhatikan, yaitu :
  • Gunakan Gambar Original
  • Gunakan ukuran gamar yang kecil



Penggunaan gambar yang original sangat penting karena gambar akan menjadi ciri kas dari situs anda, dari pengalaman saya memuat gambar original menjadi hal yang penting. Saat masa Review ke dua situs, saya membuat gambar original pada hampir semua post, perhatikan  bebrapa post saya dibawah ini dengan gambar yang saya desain sendiri.
_
_

Saat itu jumlah Post saya kurang dari 20, dan hampir 90% gambar pada post yang ada adalah menggunakan gambar yang original (desain sendiri). Gambar original akan menunjukan bahawa situs anda memiliki ciri  kas tersendiri.

Ukuran gambar yang kecil juga menjadi perhatian kita, dengan ukuran gambar yang kecil akan membuat blog anda akan semakin cepat (fast loading). Ukuran gambar yang besar akan berlaku sebaliknya yaitu memperlambar tampilnya blog anda. Pada setiap artikel saya, saya berusaha memuat gambar kurang dari atau berukuran 40 KB.

Demikian informasi seputar artikel original yang punya niali tambah bagi Google Adsene. Sangat disarankan untuk membaca artikel saya berikutnya sebagai sambungan dari artikel ini. Cara Membuat Artikel Original Part II (Seputar Penggunaan Tag H yang baik dan benar). Semoga bermanfaat.